haduh,, sudah lama sekali nggk nulis di blog ini,, hahahahay.. kali ni saya mau share tentang function dan procedure di dalam pemrograman delphi,

mengapa… mengapa.. harus mempelajari itu?? begini.. saya jelaskan… penulisan atau penambahan secara manual suatu function atau procedure lebih baik dilakukan saat menyelesaikan suatu permasalahan yang membutuhkan operasi tertentu secara berulang kali, penambahan function dan procedure yang sesuai dengan kebutuhan dapat mempermudah ketika mengembangkan project serta pencarian bug dalam project tersebut.

More